Kamis, (25/8/22) bertepatan pada hari Kamis Pon, Pemerintah Kabupaten Bantul melalui Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kabupaten Bantul melaksanakan Upacara Jamasan Pusaka Kabupaten Bantul....
Kerusakan Cagar Budaya salah satunya disebabkan oleh ketidakpedulian dan ketidaktahuan akan prinsip pelestarian serta pemanfaatan dari Cagar Budaya. Kelestarian Cagar Budaya dan Warisan Budaya...